| 0 comments ]

Universitas Nusa Cendana, disingkat UNDANA, adalah salah satu universitas negeri yang terletak di daerah yang secara geografis bertempat di kota Kupang, Timor Barat, ibukota provinsi Nusa Tenggara Timur, Indonesia. Undana adalah satu-satunya perguruan tinggi negeri yang terletak pada kawasan paling selatan di kawasan timur Indonesia. Posisinya sangat strategis di kawasan Pasifik and terdekat ke Australia, Selandia Baru dan Timor Leste. Sejak berdirinya pada tahun 1962, Undana telah memiliki 8 fakultas, 38 jurusan dan 40 program studi dan program pascasarjana dengan 5 buah program studi magister. Perguruan Tinggi Negeri ini termasuk PTN Snmptn yang membuka jalur undangan untuk tahun akademik 2012/2013.

Snmptn Undangan Ptn 2012



Untuk Pendaftaran Snmptn Undangan Ptn 2012 silakan klik disini (mulai 1 Februari hingga 8 Maret 2012)
Profil Ptn
Peminat Daya dan Tampung Snmptn Undangan Ptn
Latihan Soal UN 2012 dengan Pembahasannya
Pengumuman Snmptn Undangan Ptn 2011
Akreditasi Ptn
Beasiswa Ptn
Sedangkan untuk Pendaftaran Snmptn Tulis Ptn 2012 silakan klik disini (mulai 11 Maret - 30 Mei 2012)
Latihan Soal Snmptn 2012

0 comments

Post a Comment